KUNJUNGAN KERJA DANREM 023/KS KE KORAMIL-KORAMIL JAJARAN KODIM 0206/DAIRI
Sidikalang Jum'at (30 Apr 2021) Kegiatan, Komandan Korem 023/Kawal Samudera Kolonel Inf Febriel Buyung Sikumbang melaksanakan kunjungan kerja diwilayah Kodim 0206/Dairi. Didampingi oleh Dandim 0206/Dairi Letkol Arm Adietya Yuni Nurtono kunjungan kerja Danrem 023/KS diawali dengan mengunjungi Koramil 02/Sdk yang berada di kota Sidikalang kemudian berlanjut meninjau Kampung Tangguh didesa Kalang Simbara Kec Sidikalang. Sebagai pembuka kegiatan kunjungan kerjanya ke Koramil 02/Sdk merupakan Koramil pertama yang dikunjungi oleh Danrem 023/KS kemudian berlanjut menuju Koramil 04/TL kembali melanjutkan perjalanannya menuju Koramil 06/Krj lanjut ke Koramil 01/Sumbul yang merupakan terakhir yang dikunjungi untuk kunjungan kerjanya pada hari Jum'at 30 Apr 2021. Dalam setiap kunjungannya Danrem 023/KS memberikan beberapa penekanan kepada para Babinsa diantaranya, penekanan tentang menjadi Tentara merupakan Pilihan dan laksanakan tugas dgn sebaik baiknya,sebagai an...