Konsen dan respon terhadap “ Pendidikan”, Bupati Dairi, kunjungi SMKN 1 Sidikalang
Bupati Dairi Dr Eddy Keleng Ate Berutu akan mengunjungi SMKN 1 Sidikalang ,Senin tanggal 24 Januari 2022, pukul 7.30 WIB Untuk mencegah anak putus sekolah Demi mewujudkan Dairi cerdas, Dairi unggul. Sebelumnya Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Dairi Fatimah Boangmanalu, MSi telah mengkonfirmasi berkaitan dengan berita akan adanya anak putus sekolah di SMKN 1 Sidikalang . Kepala SMKN 1 Sidikalang Paulus Pandiangan Saing, SPd, MPd berjanji akan melakukan klarifikasi kepada orang tua, siswa , sekolah dan steakholder yg berkaitan.