Komsos harus tetap dilaksanakan dengan Masyarakat di wilayah Teroterialnya

Dalam rangka meningkatkan sinergitas di wilayah binaanya, Personil Koramil 04/Tigalingga  Kodim 0206/Dairi Serka M. Lingga melaksanakan kegiatan Komsos dengan masyarakat Desa Sumbul Tengah Kec. Tiga Lingga Kab.Dairi bertempat di warung kopi saudara Marsel   (15/08/2022).

Dalam rangaka Gebyar HUT RI ke 77 tahun 2022 dgn motto Pulih Lebih Cepat Bangkit Lebih kuat agar sama-sama menyemarakkan Dirgahayu RI utk meningkatkan semangat patriotisme.

Tugas seorang Babinsa adalah melaksanakan kegiatan kewilayahan, untuk mewujudkan ketahanan wilayah serta kemanunggalan TNI rakyat. Salah satu upayanya dengan mendata kembali wilayah binaannya yang meliputi geografi, demografi maupun kondisi sosial secara berkala agar mengetahui perkembangan wilayah binaan.

Serka M. Lingga mengatakan dalam kegiatan Komsos membahas Pengumpulan Data Teritorial untuk Update Data Teritorial di Desa Sumbul Tengah serta kegiatan bersama pelaksanaan  Protkes dengan yg mana kalau didalam ruangan  usahakan memgunakan masker.

Komsos serta Puldata Ter yang dilakukan ini merupakan tugas dan tanggung jawab selaku Babinsa, guna mengetahui kondisi dan perkembangan wilayah binaan melalui data Geo, Demo, Konsos. Dengan aktif melaksanakan Komsos di wilayah binaan akan meningkatkan silaturahmi dan kerjasama dengan aparat desa maupun masyarakat, ungkapnya.

Kegiatan komsos yang dilakukan Babinsa bersama masyarakat  desa kali ini bertujuan untuk meningkatkan keakraban agar terjalin komunikasi yg baik sehingga bisa bersama-sama dalam mengatasi serta mencegah segala permasalahan seperti,bagaimana meningkatkan kembali ekonomi warga di masa endemi sekarang ini.

Warga Sumbul Tengah yang berada di warung tersebut memyampaikan terimakasih atas kehadiran Babinsa yang telah bersedia selalu menjalin silaturahmi dengan kami warga Sumbul Tengah.

Postingan populer dari blog ini

BABINSA KODIM 0206/DAIRI, BANGUN KEBERSAMAAN MASYARAKAT DENGAN GOTONG ROYONG BERSIH BERSIH JALAN

Sat Reskrim Polres Dairi Tangkap Dua Pria Terduga Pelaku Tindak Pidana Curanmor Roda 2 dan Roda 4.

Optimalkan Pelayanan Publik, kapolres Dairi lakukan Pengecekan Rutin Di setiap Ruangan Yanlik