Melalui Komsos, Babinsa Mencermikan Kemanunggalan TNI dan Masyarakat

Babinsa koramil 02/Sdk Serda Kamilul arif Melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan warga adalah salah satu media Babinsa untuk mengenal warga binaannya lebih dekat lagi dan sebagai sarana silaturahmi agar lebih dekat dan akrab,Sabtu (03/09/2022).

Menurutnya Serda Kamilul Arif, Komsos juga bertujuan untuk mencari informasi dan mengetahui perkembangan situasi di wilayah desa binaan.
“Untuk mengetahui perkembangan situasi di wilayah tentu perlu menciptakan kedekatan dengan warga binaan,” ujarnya.
Seperti halnya kali ini melaksanakan Komsos dengan tokoh masyarakat Desa Huta Rakyat  Kecamatan Sidikalang Kabupaten Dairi sekaligus mengimbau agar selalu menjaga kebersihan lingkungan guna menghidari penyakit.

Dijelaskan Serda Kamilul Arif, jika Komsos yang dilakukan ini sudah menjadi tugas pokok sebagai seorang Babinsa untuk mencari informasi dan sarana silaturahmi supaya lebih dekat dan bisa menjalin kebersamaan.

Diakui jika kegiatan ini mencerminkan kemanunggalan TNI khususnya Babinsa kepada masyarakat wilayah binaannya, yang bertujuan untuk mempererat hubungan kekeluargaan antara Babinsa dengan masyarakat.
“Dengan Komsos akan tercipta suasana yang harmonis dalam setiap pelaksanaan tugas Babinsa di lapangan,” pungkasnya.

Postingan populer dari blog ini

BABINSA KODIM 0206/DAIRI, BANGUN KEBERSAMAAN MASYARAKAT DENGAN GOTONG ROYONG BERSIH BERSIH JALAN

Sat Reskrim Polres Dairi Tangkap Dua Pria Terduga Pelaku Tindak Pidana Curanmor Roda 2 dan Roda 4.

Optimalkan Pelayanan Publik, kapolres Dairi lakukan Pengecekan Rutin Di setiap Ruangan Yanlik